Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

DAMPAK TENAGA GEOLOGI DAN DEGRADASI BAGI KEHIDUPAN



Permukaan bumi telah mengalami kerusakan baik proses alam (tenaga geologi) maupun aktivitas manusia. Salah satu dampak yaitu gunung berapi.



 Berikut adalah keuntungan dari erupsi gunung berapi bagi manusia :

1.     Merupakan sumber mineral.

2.    Daerah tangkapan hujan.

3.    Daerah pertanian subur.

4.    Daerah objek wisata.

Sedangkan kerugiannya adalah :

1.     Menimbulkan bahaya lingkungan.

2.    Membawa korban baik moril maupun materil

3.    Menimbulkan banjir atau lahar

4.    Menimbulkan gelombang pasang bila letusan gunung terjadi di laut.

Sedangkan kerusakan alam yang disebabkan oleh aktivitas manusia misalnya eksploitasi yang berlebihan terhadap alam untuk pemenuhan kebutuhan yang menyababkan degradasi lahan (hilangnya manfaat atau potensi manfaat dari suatu lahan atau penurunan kualitas lahan.)

A.  Beberapa faktor manusia yang menyebebkan terjadinya degradasi lahan :

a.    Penebangan hutan secara besar-besaran oleh pengusahahutan/dalam jumlah sedikit oleh perambah hutan

b.    Pertumbuhan penduduk yang tinggi

c.    Kerusakan lahan banyak terjadi akibat sejumlah penduduk  tidak memiliki lahan yang kemudian membuka lahan di daerah pegunungan

d.    Lahan-lahan bekas penambangan galian seringkali di biarkan begitu saja jika bahan galiannya telah habis sehingga lahan rusak

B.  Beberapa faktor alami yang menyebebkan terjadinya degradasi lahan :

a.    Bencana alam

b.    Iklim

Semua faktor tersebut memberikan dampak yang merugikan terhadap lahan. Bahkan seringkali keuntungan yang di peroleh tidak sebanding dengan kerusakan yang di timbulkan. Dampak yang ditimbulkan akibat degradasi lahan antara lain :

1.     Terjadi perubahan kondisi iklim

2.    Spesies mahkluk hidup yang ada dalam hutan menjadi menghilang bahkan punah karena habitatnya mengalami kerusakan.

3.    Banjir dan kekeringan semakin sering terjadi karena berkurangnya infiltrasi dan meningkatnya limpas pemukiman.





Alam memberikan dua pilihan akhir. Satu tetap duduk dalam masalah dan satunya lagi adalah berpikir bersama masalah. Kegagalan atau kesuksesan seseorang tergantung pada salah satu yang sering digunakan. Jadi, kamu mau pilih yang mana ?

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar