Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

dinamika litosfer



1.       Litosfer

Litosfer berasal dari kata litos=batu dan shaira=bulatan. Litosfer merupakan batuan bumi yang mengikuti bentuk bumi yang bulat dengan ketebalan kurang lebih 1200 km. Litosfer disebut juga kerak bumi. Tebal litosfer rata-rata 30 km. Litosfer terdiri atas dua bagian, yaitu kerak benua dan kerak samudra. Berikut adalah perbandingan kerak benua dan kerak samudra.
Kerak samudra
                             Kerak benua
Disebut lapisan si-ma (silisium magnesium)
Disebut lapisan si-al (silisium alumunium)
Mengandung unsur alumunium dalam jumlah banyak
Mengandung unsur magnesium dalam jumlah banyak
Tersusun atas batuan yang sangat tua yang bersifat granitis
Terdiri atas batuan basalt yang berusia lebih muda yang lebih padat dibanding kerak benua
Unsur-unsur pembentukan utamanya adalah mineral silikat yang kaya aluminium, potassium, dan sodium
Unsur-unsur pembentukan utamanya adalah mineral silikat yang kaya akan magnesium, besi, kalsium dan sedikit aluminium

2.       Macam-macam batuan pembentuk permukaan bumi
Berdasarkan proses terjadinya batuan dapat dibagi menjadi tiga yaitu :
a.        Batuan beku (igneous rock)
Batuan beku adalah batuan yang terbentuk dari magma pijar yang membeku dan menjadi padat.

b.        Batuan sedimen (sedimentary rock)
Batuan sedimen berasal dari batuan beku yang mengalami pelapukan dan erosi yang kemuduan diendapkan di suatu cekungan sedimen sehingga mengalami proses pembatuan menjadi batuan sedimin.

c.        Batuan malihan (metamorphic rock)
Batuan malihan berasal dari batuan beku dan batuan sedimen yang mengalami proses metamorfosa.




  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar